Pengertian Alat Ukur, Macam, Jenis Dan Contohnya

Berikut adalah pembahasan tentang: macam-macam alat ukur, jenis- jenis alat ukur, macam alat ukur, alat ukur panjang, jangka sorong, mikrometer skrup, alat ukur masa, neraca batang, alat ukur waktu, alat ukur suhu, termometer air raksa dan bagiannya, contoh alat ukur panjang, contoh alat ukur waktu, contoh alat ukur massa.

ALAT UKUR DAN MACAM-MACAM JENISNYA

Pengertian Alat ukur:
Alat ukur adalah alat yang digunakan untuk mengukur benda atau kejadian tersebut. Seluruh alat pengukur dapat terkena kesalahan peralatan yang bervariasi. Bidang ilmu yang mempelajari cara-cara pengukuran dinamakan metrologi. Fisikawan menggunakan banyak alat untuk melakukan pengukuran mereka (wiki pedia)

1. Alat Ukur Panjang dam contoh 

Alat Ukur Panjang

Janka Sorong 

Mikrometer Sekrup 


2. Alat Ukur Massa

Alat ukur massa dapat menggunakan neraca.
Dari berbagai jenis neraca, di antaranya adalah neraca batang yang disebut neraca o’hauss.

 Contoh alat ukur masa:

Neraca Batang

3. Alat Ukur Waktu

Untuk mengukur waktu digunakan jam atau stopwatch.
Stopwatch

4. Alat Ukur Suhu

Untuk mengukur suhu digunakan termometer.

Contoh alat ukur suhu:



Termometer Air Raksa Dan Bagiannya
BACA JUGA: Ringkasan Materi Besaran Pokok, Besaran Turunan, Sistem Satuan, Lengkap Dengan Contohnya