Berikut ini merupakan pembahasan tentang salah satu alat ekskresi pada manusia yaitu kulit yang meliputi struktur kulit, lapisan kulit, anatomi kulit, bagian-bagian kulit, fungsi kulit, gangguan kulit, penyakit kulit atau jenis penyakit kulit, obat penyakit kulit, jenis-jenis penyakit kulit dan penyakit kulit kepala gatal.
Mengapa kulit disebut sebagai alat ekskresi? Coba kamu amati kulitmu, apa yang akan dikeluarkan jika badanmu panas atau setelah melakukan kegiatan yang banyak?
Kamu dapat mengetahui kalau kulit akan mengeluarkan keringat. Keringat ini merupakan zat sisa dari proses metabolisme tubuh (berupa air, garam, urea) yang berhubungan erat dengan pengaturan suhu tubuh.
- Lapisan tanduk terdapat di bagian luar dan terdiri atas sel-sel mati, sehingga mudah mengelupas. Lapisan ini tidak mengandung pembuluh darah dan syaraf sehingga kalau terluka tidak mengeluarkan darah dan tidak sakit
- Lapisan malpigi, merupakan lapisan yang hidup. Lapisan ini mengandung pigmen yang berfungsi memberi warna kulit. Selain itu lapisan malpigi juga berfungsi melindungi kulit dari sengatan matahari yang berlebihan.
a) Pembuluh kapiler darah, berfungsi memberi makanan pada akar rambut
b) Kelenjar keringat.
Kelenjar ini menghasilkan keringat yang selanjutnya diangkut melalui saluran keringat yang bermuara pada permukaan kulit
c) Kelanjar minyak, berfungsi menghasilkan minyak untuk meminyaki rambut supaya tidak kering.
d) Kantung rambut.
Pada kantung rambut terdapat akar rambut dan batang rambut. Di dekat akar rambut terdapat otot penegang rambut. Jika kita merasa takut otot penegang rambut berkontraksi sehingga rambut menjadi tegak.
e) Ujung-ujung syaraf indera, terdiri atas indera perasa panas, dingin, nyeri dan peraba
a. Sebagai alat pengeluaran (ekskresi) dengan keluarnya keringat yang mengandung garamgaram, amonia, urea, dan air.
b. Pelindung tubuh seperti lapisan tanduk yang dapat mencegah masuknya bakteri. Kulit juga dapat melindungi dari benturan, zat kimia dan sinar ultra violet.
c. Merupakan tempat indera peraba dan perasa dari panas, dingin, dan nyeri pada kulit.
d. Tempat menyimpan cadangan makanan (lemak), sehingga mampu menjaga panas tubuh.
e. Tempat pengubahan provitamin D menjadi vitamin D, yang dibantu oleh sinar ultra violet dari matahari yang berguna untuk menguatkan tulang.
f. Sebagai pengatur suhu tubuh dan menjaga agar pengeluaran air tidak berlebihan.
Bila suhu dingin maka pembuluh darah arteri di kulit akan menyempit dan rambut berdiri untuk mengurangi hilangnya panas. Sebaliknya bila suhu panas, maka pembuluh darah arteri di kulit akan melebar untuk mengeluarkan panas.
a. Biduran, ada beberapa orang yang alergi terhadap udara dingin yang menyebabkan kulit menjadi gatal dan tubuh bengkak-bengkak dengan bentuk tidak teratur.
b. Penyakit yang disebabkan oleh jamur atau bakteri misalnya: Kutu dan cacing, iritasi dan gatal pada kulit disebabkan oleh jamur parasit.
c. Psoriasis, kemerahan dan bersisik pada kulit kepala, sikut, lutut dan punggung.
d. Kanker kulit, disebabkan adanya mutasi menyebabkan gangguan pada kulit yang sensitif terhadap sinar matahari.
Mengapa kulit disebut sebagai alat ekskresi? Coba kamu amati kulitmu, apa yang akan dikeluarkan jika badanmu panas atau setelah melakukan kegiatan yang banyak?
Kamu dapat mengetahui kalau kulit akan mengeluarkan keringat. Keringat ini merupakan zat sisa dari proses metabolisme tubuh (berupa air, garam, urea) yang berhubungan erat dengan pengaturan suhu tubuh.
Gambar: Struktur lapisan Kulit |
Struktur Anatomi Kulit
Kulit manusia terdiri atas 3 lapisan, yaitu:1) Kulit ari ( Epidermis )
Kulit epidermis atas 2 lapisan, yaitu lapisan malpigi- Lapisan tanduk terdapat di bagian luar dan terdiri atas sel-sel mati, sehingga mudah mengelupas. Lapisan ini tidak mengandung pembuluh darah dan syaraf sehingga kalau terluka tidak mengeluarkan darah dan tidak sakit
- Lapisan malpigi, merupakan lapisan yang hidup. Lapisan ini mengandung pigmen yang berfungsi memberi warna kulit. Selain itu lapisan malpigi juga berfungsi melindungi kulit dari sengatan matahari yang berlebihan.
2) Kulit jangat
Pada kulit jangat terdapat bagian-bagian sebagai berikut:a) Pembuluh kapiler darah, berfungsi memberi makanan pada akar rambut
b) Kelenjar keringat.
Kelenjar ini menghasilkan keringat yang selanjutnya diangkut melalui saluran keringat yang bermuara pada permukaan kulit
c) Kelanjar minyak, berfungsi menghasilkan minyak untuk meminyaki rambut supaya tidak kering.
d) Kantung rambut.
Pada kantung rambut terdapat akar rambut dan batang rambut. Di dekat akar rambut terdapat otot penegang rambut. Jika kita merasa takut otot penegang rambut berkontraksi sehingga rambut menjadi tegak.
e) Ujung-ujung syaraf indera, terdiri atas indera perasa panas, dingin, nyeri dan peraba
3) Jaringan pengikat bawah kulit
Pada jaringan ini banyak mengandung lemak yang berfungsi sebagai makanan cadangan, penahan panas tubuh dan melindungi tubuh bagian dalam terhadap benturan dari luar. Berikut ini merupakan gambar penampang melintang kulit manusia:Fungsi Kulit
Setelah kamu mengetahui dan mempelajari bagian-bagian kulit maka sekarang kamu dapat mengetahui apa fungsi kulit itu. Fungsi kulit diantaranya sebagai berikut.a. Sebagai alat pengeluaran (ekskresi) dengan keluarnya keringat yang mengandung garamgaram, amonia, urea, dan air.
b. Pelindung tubuh seperti lapisan tanduk yang dapat mencegah masuknya bakteri. Kulit juga dapat melindungi dari benturan, zat kimia dan sinar ultra violet.
c. Merupakan tempat indera peraba dan perasa dari panas, dingin, dan nyeri pada kulit.
d. Tempat menyimpan cadangan makanan (lemak), sehingga mampu menjaga panas tubuh.
e. Tempat pengubahan provitamin D menjadi vitamin D, yang dibantu oleh sinar ultra violet dari matahari yang berguna untuk menguatkan tulang.
f. Sebagai pengatur suhu tubuh dan menjaga agar pengeluaran air tidak berlebihan.
Bila suhu dingin maka pembuluh darah arteri di kulit akan menyempit dan rambut berdiri untuk mengurangi hilangnya panas. Sebaliknya bila suhu panas, maka pembuluh darah arteri di kulit akan melebar untuk mengeluarkan panas.
Gangguan dan Penyakit kulit
Kulit dapat mengalami beberapa penyakit dan ganguan. Beberapa penyakit dan gangguan kulit tersebut diantaranya:a. Biduran, ada beberapa orang yang alergi terhadap udara dingin yang menyebabkan kulit menjadi gatal dan tubuh bengkak-bengkak dengan bentuk tidak teratur.
b. Penyakit yang disebabkan oleh jamur atau bakteri misalnya: Kutu dan cacing, iritasi dan gatal pada kulit disebabkan oleh jamur parasit.
c. Psoriasis, kemerahan dan bersisik pada kulit kepala, sikut, lutut dan punggung.
d. Kanker kulit, disebabkan adanya mutasi menyebabkan gangguan pada kulit yang sensitif terhadap sinar matahari.