Gaya Gravitasi dan Rumus Gaya Grvitasi

Berikut adalah pembahasan tentang: Bumi mengelilingi matahari, bulan mengelilingi matahari, lama revulusi bulan, gaya gravitasi, rumus gaya gravitasi.

BUMI DAN BULAN YANG MENGELILINGI MATAHARI

Bumi beredar mengelilingi Matahari. Bumi berotasi dari barat ke timur.
  • Dalam beredar mengelilingi Matahari, poros Bumi miring membuat sudut sebesar 23,5° terhadap garis yang tegak lurus terhadap ekliptika, maka panjang siang dan malam selalu berubah.
  • Bulan yang mengorbit Bumi juga disebut revolusi. Kala revolusi Bulan adalah 27,3 hari. Kala revolusi ini disebut juga sebagai 1 bulan sideris.
  • Untuk terjadi saat bulan purnama ke bulan purnama berikutnya (atau dari bulan baru ke bulan baru berikutnya) dibutuhkan waktu 29,53 hari. Waktu ini disebut juga sebagai 1 bulan sinodis.

Gaya Gravitasi

Newton menyampaikan bahwa antara dua benda yang massanya masing-masing m dan M akan terjadi gaya tarik-menarik yang disebut gaya gravitasi.

Berat gaya gravitasi dan rumusnya

Besarnya gaya gravitasi ini dapat dicari dengan persamaan berikut.
 Bumi mengelilingi matahari, bulan mengelilingi matahari, lama revulusi bulan, gaya gravitasi, rumus gaya gravitasi