Artikel Keaneka Ragaman Hayati Dan Penyebab Kelangkaan Hewan Dan Tumbuhan

Berikut adalah  pembahasan tentang: keaneka ragaman hayati, artikel keanekaragaman hayati, keanekaragaman ekosistem terbentuk karena adanya, penyebab kelangkaan hewan, penyebab kelangkaan tumbuhan

KEANEKARAGAMAN HAYATI

Keanekaragaman makhluk hidup terjadi karena adanya keanekaragaman gen (pembawa sifat keturunan). Keanekaragaman gen dipengaruhi oleh lingkungan dalam selang waktu yang lama.

PENYEBAB KELANGKAAN HEWAN DAN TUMBUHAN

Kelangkaan tumbuhan dan hewan disebabkan oleh:
keaneka ragaman hayati, artikel keanekaragaman hayati, keanekaragaman ekosistem terbentuk karena adanya, penyebab kelangkaan hewan, penyebab kelangkaan tumbuhan
Pemburuan Gajah 

  1. tingkat reproduksi yang rendah,
  2. bencana alam,
  3. aktivitas manusia, antara lain:

Kerusakan Lingkungan Hidup Karena Aktivitas Manusia

  • perburuan hewan langka secara terus menerus,
  • penangkapan ikan menggunakan bahan kimia,
  • penebangan hutan secara liar,
  • mengembangkan secara besar-besaran tumbuhan dan hewan tertentu terutama yang mempunyai nilai tinggi,
  • mendatangkan hewan dan tumbuhan dari negara lain sehingga hewan dan tumbuhan asli berkurang.
Baca juga: Pengetian Ekosistem, Satuan-satuan Dan Komponen Ekosistem